Babinsa Citarik Dampingi Poktan Dalam Pengawasan Perkembangan Tanaman Padi

- Admin

Kamis, 14 Maret 2024 - 07:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Babinsa Citarik Koramil 0622-02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Pelda Dedi melaksanakan pendampingan swasembada pangan memantau perkembangan pertumbuhan padi bersama Kelompok tani (poktan) Sindang bertempat di Kampung Sindang Rasa RT 01 RW 03 Desa Citarik Kecamatan Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi, Rabu (13/03/2024).

Memastikan langsung perkembangan pertumbuhan padi milik poktan yang sebelumnya pada Awal musim tanam Babinsa senantiasa mendampingi hingga dengan turun ke sawah membantu proses penanaman padi, Pelda Dedi sekarang memantau padi milik poktan Sindang yang tumbuh dengan sangat subur dengan kecukupan pupuk dan air.

Dalam kesempatan itu Pelda Dedi menyampaikan, kegiatan pendampingan ini sangat membantu petani dalam rangka mendukung program ketahanan pangan yang dicanangkan oleh pemerintah.

“Sebagai seorang Babinsa harus selalu siap sedia membantu warga apalagi dalam kegiatan tanam padi dalam meningkatkan ketahanan pangan di wilayahnya”, ungkapnya.

Salah satu petani dari poktan Sindang mengatakan, sebagai petani kami sangat berterima kasih atas bimbingan dan arahan yang diberikan. Semoga hal ini terus berlanjut sehingga kami bisa ikut andil dalam meningkatkan swasembada pangan.***

(Vita)

Baca Juga :  Disbudpora Kabupaten Sukabumi Kolaborasi dengan IPSI Cari Bakat Atlet untuk Popwilda Jabar 2024

Berita Terkait

Paripurna DPRD Dihadiri Bupati Sukabumi Bahas Raperda RPJPD 2024-2025
Perbaikan Jalan Lingkungan Dengan Pengaspalan di Kampung Pasir Panjang Desa Cirendang Akan Segera Dilaksanakan
Dugaan Penggelembungan Siswa PKBM, Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Akan Panggil Disdik
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI) Lakukan study banding ke DPRD Kabupaten Sukabumi.
Tanggapan Anggota DPRD kabupaten Sukabumi Badri Suhendi adanya kegiatan Healthy Cities Summit (HCS) 2024 .
Perbaiki Atap Bangunan Lantai 2 Kantor Desa Cimanggu Pakai Baja Ringan Gunakan Anggaran Banprov
Pererat Tali Silaturahmi Antarwarga di Desa Buniwangi Palabuhanratu PHBI 10 Muharram Tahun Ini Cukup Meriah
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Hadiri Pertemuan Apindo Dan BPJS Kesehatan Soroti Isu Kepesertaan Dan Fasilitas Kesehatan

Berita Terkait

Selasa, 23 Juli 2024 - 05:46 WIB

Paripurna DPRD Dihadiri Bupati Sukabumi Bahas Raperda RPJPD 2024-2025

Senin, 22 Juli 2024 - 11:27 WIB

Perbaikan Jalan Lingkungan Dengan Pengaspalan di Kampung Pasir Panjang Desa Cirendang Akan Segera Dilaksanakan

Senin, 22 Juli 2024 - 09:53 WIB

Dugaan Penggelembungan Siswa PKBM, Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Akan Panggil Disdik

Sabtu, 20 Juli 2024 - 18:51 WIB

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI) Lakukan study banding ke DPRD Kabupaten Sukabumi.

Sabtu, 20 Juli 2024 - 15:50 WIB

Tanggapan Anggota DPRD kabupaten Sukabumi Badri Suhendi adanya kegiatan Healthy Cities Summit (HCS) 2024 .

Berita Terbaru