Sambut Bulan Suci Ramadhan, Kapolres Sukabumi Santuni Anak Yatim

- Admin

Kamis, 7 Maret 2024 - 21:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Polres Sukabumi berikan santunan kepada anak yatim sebagai bentuk berbagi kebaikan dalam menyambut Ramadan. Hal itu dilakukan untuk mendorong aparat kepolisian berlomba berbuat kebaikan selama Ramadan.

Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo melalui Kabag Log Polres Sukabumi Kompol Oki Eka Kartikayana mengatakan, Ramadan merupakan bulan penuh kebaikan. Untuk mengimplementasikan makna tersebut Polres Sukabumi melakukan santunan kepada anak yatim di Masjid Ad – Durachman Mako Polres Sukabumi.

“Kami memberikan santunan kepada 20 orang anak yatim,” ujar Kompol Oki, Kamis. (07/3/2024).

“Pemberian santunan yatim dapat dijadikan contoh kepada anggota Polres Sukabumi melakukan hal kebaikan dalam kehidupan bermasyarakat.” Tambah Kabag Log.

“Berbuat baik dengan menyantuni anak yatim hanya sebagi contoh namun masih banyak kebaikan lain, dapat diberikan dengan lebih banyak manfaat kepada masyarakat,” terang Kompol Oki.

Kompol Oki mengungkapkan, “Santunan yatim sebagai bentuk perhatian Polres Sukabumi dalam mengayomi masyarakat. Menurutnya, Polres Sukabumi tidak hanya memberikan perlindungan hukum, namun Polres Sukabumi juga merupakan bagian dari masyarakat dalam berkehidupan dan bermasyarakat.” Tutup Kompol Oki.***

 

Reporter : Asep T

Baca Juga :  Danramil 2202/Palabuhanratu Dan Anggota Laksanakan Kerja Bakti Pembangunan Rutilahu Hari Ke-8
Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Babinsa Sidamulya Koramil 2215/Ciemas Laksanakan Giat Komsos Dengan Masyarakat Desa
Bantuan Rumah Tahan Gempa untuk Warga Sukabumi, Disperkim: Pembangunan Tahap Awal 321 Unit
LPI Soroti Dugaan Kejanggalan di PLN Malingping, Ancam Aksi Massa Dilontarkan
Kades Kertaraharja Ungkap Manipulasi dalam Tambang Diduga Ilegal di Sukabumi
Dandim 0622 Tinjau Longsor di Desa Loji, Arus Lalu Lintas Terganggu
Dandim 0622/Kabupaten Sukabumi Kunjungi Korban Keracunan di RSUD Palabuhanratu
Kepala Desa Rahong Tanggapi Isu Potongan Dana Bantuan Yang Beredar di Media
Camat dan Forkopimcam Palabuhanratu Pantau Pengamanan Malam Natal 2024

Berita Terkait

Senin, 13 Januari 2025 - 14:50 WIB

Babinsa Sidamulya Koramil 2215/Ciemas Laksanakan Giat Komsos Dengan Masyarakat Desa

Sabtu, 11 Januari 2025 - 14:25 WIB

Bantuan Rumah Tahan Gempa untuk Warga Sukabumi, Disperkim: Pembangunan Tahap Awal 321 Unit

Kamis, 9 Januari 2025 - 16:50 WIB

LPI Soroti Dugaan Kejanggalan di PLN Malingping, Ancam Aksi Massa Dilontarkan

Rabu, 8 Januari 2025 - 21:17 WIB

Kades Kertaraharja Ungkap Manipulasi dalam Tambang Diduga Ilegal di Sukabumi

Rabu, 25 Desember 2024 - 20:51 WIB

Dandim 0622 Tinjau Longsor di Desa Loji, Arus Lalu Lintas Terganggu

Berita Terbaru