Upacara Peringatan Kesaktian Pancasila, Sekda Pertahankan Persatuan Lima Dasar Pancasila

- Admin

Rabu, 2 Oktober 2024 - 09:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Upacara Peringatan Kesaktian Pancasila, Sekda Pertahankan Persatuan Lima Dasar Pancasila

Upacara Peringatan Kesaktian Pancasila, Sekda Pertahankan Persatuan Lima Dasar Pancasila

GELIATMEDIA.COM – Pemerintah Kabupaten Sukabumi menggelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tingkat Kabupaten Sukabumi, di Lapangan Alun Alun Palabuhanratu. Selasa, 1 Oktober 2024. Upacara peringatan tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 0622/Kabupaten Sukabumi, Letkol Kav Andhi Ardana Valeriandra.

Hari Kesaktian Pancasila diperingati setiap tanggal 1 Oktober. Peringatan ini tidak luput dari peristiwa G30S PKI yang mengakibatkan gugurnya 6 jenderal dan 1 perwira pertama TNI AD dipergantian malam 30 September ke 1 Oktober 1965 kala itu.

Usai melaksanakan upacara, Letkol Kav Andhi Ardana Valeriandra mengajak kepada generasi muda untuk menjaga dan memelihara rasa persatuan dan kesatuan bangsa.

“Saya selaku generasi muda dan penerus bangsa tentunya merasa bangga terhadap pancasila yang telah dibentuk oleh pendahulu kita,”terangnya.

Dandim menegaskan generasi muda untuk menanamkan rasa tali persaudaraan terhadap cinta terhadap tanah air. Dengan begitu, melalui peringatan Hari Kesaktian Pancasila ini harus dijadikan sebagai momentum untuk melestarikan, mengamalkan, mengembangkan dan mempromosikan Pancasila sebagai sumber nilai yang telah teruji dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

“Kita harus cinta dan memahami arti dari nilai-nilai dasar pancasila,”tandasnya

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi H Ade Suryaman menambahkan generasi muda bangsa harus betul-betul menggaungkan nilai-nilai dasar pancasila yakni nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan, dan nilai keadilan.

“Persatuan kita harus terus dipertahankan dengan didasari 5 dasar pancasila,”singkatnya.**”

Baca Juga :  Malam Puncak Hari Jadi Desa Cimanggu Ke-12, Suguhkan Hiburan dan Pemberian Doorprize Untuk Peserta Lomba
Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Desa Cimanggu Salurkan Bantuan Beras 10 Kg kepada 794 KPM dari Kemensos
Jaga Kondusivitas Wilayah, Polres Sukabumi Gelar Apel Besar Harkamtibmas
Hut Ke 79 TNI, Amanat Panglima Kedepankan Tugas dan Kepentingan Rakyat Diatas Kepentingan Fribadi
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Minta Penyelidikan Tuntas atas Kematian TKW di Suriah
Pemdes Cimanggu Gelar Musrenbangdes untuk Penetapan RKPDes 2025-2026
Alaknas Ucapkan Hut Banten Ke 24 Krisna Selamat Ulang Tahun Banten Semoga Lebih Baik, Serta Perlu Ganti PJ Agar Perubahan Terlihat .
Pemkab Sukabumi Harap Punya Branding Beras Berkualitas dan Berdayasaing
Hari Rabies Seduni Tingkat Jabar, Bupati Ajak Berkomitmen Lindungi Kesehatan Masyarakat dan Hewan

Berita Terkait

Rabu, 9 Oktober 2024 - 10:32 WIB

Desa Cimanggu Salurkan Bantuan Beras 10 Kg kepada 794 KPM dari Kemensos

Senin, 7 Oktober 2024 - 15:27 WIB

Jaga Kondusivitas Wilayah, Polres Sukabumi Gelar Apel Besar Harkamtibmas

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 19:18 WIB

Hut Ke 79 TNI, Amanat Panglima Kedepankan Tugas dan Kepentingan Rakyat Diatas Kepentingan Fribadi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Minta Penyelidikan Tuntas atas Kematian TKW di Suriah

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:32 WIB

Pemdes Cimanggu Gelar Musrenbangdes untuk Penetapan RKPDes 2025-2026

Berita Terbaru