Operasi Pekat Lodaya 2024, Polres Sukabumi Ciptakan Kondusifitas Wilayah

- Admin

Minggu, 24 Maret 2024 - 18:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Sabtu malam, tanggal 23 Maret 2024, Polres Sukabumi melaksanakan Operasi Pekat Lodaya 2024 di Wilayah Hukum Polres Sukabumi. Kegiatan dimulai dengan apel kesiapan patroli gabungan di Mapolres Sukabumi, dipimpin oleh Kompol Maryono yang dilaksanakan di sepanjang wilayah hukum Polres Sukabumi untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas.

Baca Juga :  Danramil 0622-02/Palabuhanratu dan Anggota Gotong Royong Bersih-bersih di Pasar Palabuhanratu

Kapolres Sukabumi AKBP Tony Prasetyo melalui Kabag Ops Polres Sukabumi Kompol Maryono mengatakan, “Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dan mencegah berbagai tindakan kriminal, seperti geng motor, premanisme, penyalahgunaan miras, dan narkoba. Sasaran kegiatan meliputi pemeriksaan surat kendaraan, memberikan himbauan kepada masyarakat, serta penertiban knalpot bising.”

Baca Juga :  Sekretariat Rukun Warga ( RW.11) Kampung Cempaka putih bersama Panitia PHBI Gebyar Muharam, Gelar Tablig Akbar serta Santunan Anak Yatim dan Jompo

Maryono menjelaskan, selama pelaksanaan operasi, tidak terjadi pelanggaran atau gangguan kamtibmas. Barang bukti yang berhasil diamankan berupa 6 kendaraan roda 2 dengan knalpot bising. Kasat Samapta Polres Sukabumi, AKP DADI, S.Pd mengatakan bahwa kegiatan operasi berjalan dengan tertib, aman, dan lancar.

Baca Juga :  Babinsa 2202/Palabuhanratu Bersama Bhabinkamtibmas Pantau Tempat Wisata Pantai Cipendeuy

Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo, menyatakan, “Saya mengapresiasi kinerja Sat Samapta Polres Sukabumi atas keberhasilan operasi ini dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kabupaten Sukabumi”, ujarnya.***

Reporter : Asep T

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rapat Persiapan Pembentukan Koperasi Merah Putih Digelar di Kelurahan Palabuhanratu
Pemerintah Desa Wangun Sari Bangun Jembatan Cierang, Wujudkan Impian Warga Puluhan Tahun
Pemerintah Desa Cimanggu Salurkan BLT Dana Desa kepada 50 KPM
Pemdes Cidadap Bentuk Pengurus Koperasi Desa Merah Putih, Dorong Penguatan Ekonomi Warga
Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih Desa Buniwangi Kecamatan Palabuhanratu.
Iman Adinugraha Buka Bimtek Strategi Pemasaran Pariwisata Sukabumi, Soroti Peran Medsos dan Infrastruktur Penunjang
Desa Cibodas Gelar Musdessus, Bentuk Koperasi Merah Putih untuk Penguatan Ekonomi Warga
KASAD Resmikan Irigasi Ramah Lingkungan di Sukabumi, Dorong Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 14:39 WIB

Rapat Persiapan Pembentukan Koperasi Merah Putih Digelar di Kelurahan Palabuhanratu

Kamis, 24 April 2025 - 14:55 WIB

Pemerintah Desa Wangun Sari Bangun Jembatan Cierang, Wujudkan Impian Warga Puluhan Tahun

Selasa, 22 April 2025 - 18:15 WIB

Pemdes Cidadap Bentuk Pengurus Koperasi Desa Merah Putih, Dorong Penguatan Ekonomi Warga

Selasa, 22 April 2025 - 14:28 WIB

Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih Desa Buniwangi Kecamatan Palabuhanratu.

Selasa, 22 April 2025 - 13:34 WIB

Iman Adinugraha Buka Bimtek Strategi Pemasaran Pariwisata Sukabumi, Soroti Peran Medsos dan Infrastruktur Penunjang

Berita Terbaru

Bupati Sukabumi H. Asep Japar menyampaikan rasa bangga dan harapannya kepada para pelajar penghafal Alquran tingkat SD dan SMP.

Pemerintahan

Bupati Sukabumi Apresiasi Semangat Pelajar dalam Cinta Alquran

Jumat, 25 Apr 2025 - 19:47 WIB