Babinsa Cibuntu Laksanakan Pengecekan Dan Pasang Rambu Tanda Bahaya Rawan Jalan Longsor

- Admin

Senin, 11 Maret 2024 - 06:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Demi kelancaran Dan keamanan Babinsa Cibuntu Sertu M Arifin Koramil 0622-02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi bersama unsur terkait lainnya melaksanakan pengecekan dan memasang rambu rambu tanda bahaya rawan bencana alam tanah longsor dilokasi jalan longsor bertempat di Kampung Cisapen RT 25 RW 06 Desa Cibuntu Kecamatan Simpenan Kabupaten Sukabumi, Senin (11/03/2024).

Baca Juga :  Babinsa Citarik Dampingi Poktan Dalam Pengawasan Perkembangan Tanaman Padi

Babinsa Sertu M Arifin beserta unsur Muspika Kecamatan Simpenan selalu menghimbau kepada masyarakat Desa Cibuntu yang rawan terhadap kemungkinan terjadinya bencana alam tanah longsor untuk selalu waspada sehubungan masih tingginya curah hujan.

Baca Juga :  Babinsa Citarik Koramil 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pendampingan Pendataan Masyarakat Tidak Mampu

Sertu M Arifin mengatakan dengan pemasangan rambu-rambu ini sekaligus sebagai peringatan kepada masyarakat supaya terhindar/mengurangi resiko jumlah korban dampak bencana alam tanah longsor.

Baca Juga :  LPI Desak Pemprov Banten Realisasikan Janji Penertiban Pasar Malingping

“Demi keamanan dan kelancaran serta pekerjaan yang dilaksanakan dengan keikhlasan maka akan terciptanya kebersamaan dengan penuh kekeluargaan, mudah mudahan kita semua terhindar dari musibah bencana musibah tanah longsor, selalu waspada dan berhati hati”, pungkasnya.***

 

Reporter : Vita

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Maung Sukabumi Gelar Santunan, Lurah Palabuanratu Beri Apresiasi
Dandim 0622/ Sukabumi Bagikan Bingkisan Lebaran, Prajurit Sambut dengan Antusias
Polres Sukabumi Gelar Apel Operasi Ketupat Lodaya 2025, Siapkan Pengamanan Mudik Lebaran
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Intruksikan Tindak Tegas,Agar Masyarakat Tidak di rugikan.
Kapolres Sukabumi Soroti Temuan Minyak Subsidi Tak Sesuai Takaran dalam Sidak Pasar
UPTD Dukcapil Palabuhanratu Beri Layanan Prioritas dan Gratis bagi Korban Bencana
Aparat Keamanan Tindak Tegas Pungli di Jembatan Bojong Kopo Resahkan Pengendara
Kecamatan Palabuhanratu Gelar Rapat Evaluasi Penggunaan Dana Desa 2025

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 11:26 WIB

Maung Sukabumi Gelar Santunan, Lurah Palabuanratu Beri Apresiasi

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:43 WIB

Dandim 0622/ Sukabumi Bagikan Bingkisan Lebaran, Prajurit Sambut dengan Antusias

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:52 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Intruksikan Tindak Tegas,Agar Masyarakat Tidak di rugikan.

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:46 WIB

Kapolres Sukabumi Soroti Temuan Minyak Subsidi Tak Sesuai Takaran dalam Sidak Pasar

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:05 WIB

UPTD Dukcapil Palabuhanratu Beri Layanan Prioritas dan Gratis bagi Korban Bencana

Berita Terbaru

Kepedulian tanpa batas! MAN 2 Sukabumi menyalurkan bantuan untuk para siswa yang terdampak banjir dalam rangkaian kegiatan .

Pendidikan

MAN 2 Sukabumi Salurkan Bantuan untuk Siswa Terdampak Banjir

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:38 WIB