Kapolres Sukabumi Nyatakan Tidak Ada Kasus Pembegalan di PLTU Palabuhanratu Sukabumi

- Admin

Senin, 5 Februari 2024 - 21:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Kapolres Sukabumi AKBP Tony Prasetyo melalui Kasat Reskrim Akp Ali Jupri menegaskan tidak ada peristiwa perampokan atau pembegalan di wilayah hukum Polres Sukabumi Polda Jabar.

Hal ini Ali tegaskan untuk menjawab informasi yang beredar di media sosial, dimana beredar foto seorang perempuan yang berlumuran darah dan dikatakan sebagai korban perampokan atau pembegalan dijalan menuju PLTU Cipatuguran Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi Jawa Barat.

” Kami tegaskan tidak ada kasus perampokan atau pembegalan di wilayah hukum Polres Sukabumi,” Tegasnya, Senin (05/02/24)

” Kami sudah mengecek ke seluruh jajaran hasil nya tidak ada kasus pembegalan yang ramai di medsos terjadi di PLTU Palabuhanratu,” Sambungnya.

Kemudian Ali mengungkapkan bahwa kejadiannya sebenarnya terjadi di wilayah Cirebon.

” Saya menghimbau kepada masyarakat agar teliti dalam menerima informasi apalagi turut serta menyebarkan suatu informasi yang belum tentu benar,” Tutup Ali.***

Reporter : Asep T

Baca Juga :  Babinsa Cisolok Pantau Giat Perbaikan Jaringan Sutet Akibat Pergerakan tanah

Berita Terkait

Anggota Koramil 2201/Cisolok, Laksanakan Giat TMMD Di Daerah Cikidang
Bersama Warga, Babinsa Mekar Asih Laksanakan Pembangunan TPT
Ketua Umum LPI Kawal Inspektorat Serahkan LHP ke APH Meminta Kejari Yang Baru, Segera Menindak Jangan Pandang Bulu
LPI Gelar Aksi Unras Didepan Kantor Inspektorat Kabupaten Sukabumi Tuntut LHP 85 Desa, Diserahkan Ke APH
Jaga Kondusifitas di Pilkada Panwas  Kecamatan (Panwascam) Tekankan ASN dan TNI POLRI Jaga Netralitas
Saksi Dugaan Pemerkosaan Finalis Puteri Nelayan Palabuhanratu Menepis Tudingan Terlibat di TKP
Menjelang HUT RI, anggota Koramil 2201/Cisolok Laksanakan Giat Pelatihan Paskibra Kecamatan Cikakak
Babinsa Citarik Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa Baru SMK Do’a Bangsa

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:33 WIB

Anggota Koramil 2201/Cisolok, Laksanakan Giat TMMD Di Daerah Cikidang

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:26 WIB

Bersama Warga, Babinsa Mekar Asih Laksanakan Pembangunan TPT

Jumat, 26 Juli 2024 - 16:51 WIB

Ketua Umum LPI Kawal Inspektorat Serahkan LHP ke APH Meminta Kejari Yang Baru, Segera Menindak Jangan Pandang Bulu

Kamis, 25 Juli 2024 - 18:47 WIB

LPI Gelar Aksi Unras Didepan Kantor Inspektorat Kabupaten Sukabumi Tuntut LHP 85 Desa, Diserahkan Ke APH

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:49 WIB

Jaga Kondusifitas di Pilkada Panwas  Kecamatan (Panwascam) Tekankan ASN dan TNI POLRI Jaga Netralitas

Berita Terbaru