Badri Suhendi Anggota DPRD kabupaten Sukabumi Soroti kelangkaan dan mahalnya harga beras .

- Admin

Senin, 26 Februari 2024 - 16:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Kelangkaan Bahan pokok khususnya Beras sangat berdampak sekali terhadap masyarakat khususnya warga masyarakat kabupaten Sukabumi,apalagi sebentar lagi menghadapi bulan suci Ramadhan .

Kejadian ini membuat salah satu Anggota dewan DPRD kabupaten Sukabumi Sekaligus ketua Fraksi Partai Demokrat H.Badri Suhendi,S.IP angkat bicara dan menyarankan Pemkab Sukabumi harus cepat menanggulanginya.

” Hari ini kita rasakan adanya kelangkaan beras dan mahalnya harga beras yang tentunya berdampak sekali bagi warga masyarakat khusunya di kabupaten Sukabumi,Ini harus menjadi perhatian yang serius buat kita ,baik pemerintah daerah maupun DPRD kabupaten Sukabumi.Ucap Badri saat di wawancara awak media di kediamannya Senin 25/02/2023 .

“Kelangkaan sehingga membuat harga beras mahal salah satu Faktor penyebabnya banyak para petani kita gagal panen khusunya petani di kabupaten Sukabumi,serta keluhan petani tentang kelangkaan pupuk serta harga gabah yg turun akibat ulah para tengkulak harus menjadi perhatian juga bagi semuanya.Papar Badri lagi

Badri juga menyarankan pemerintah daerah harus cepat mengambil tindakan guna menyelesaikan permasalahan .

” Pemerintah harus cepat menurunkan program guna menangani kerawanan pangan ini,salah satu ya dengan membagikan beras Bulog dan operasi pasar serta mengadakan pasar murah khusunya buat beras dan harus merata sehingga bisa menjangkau seluruh masyarakat.
serta pemerintah harus bahu membahu mulai dari daerah sampai ke pusat sehingga bisa secepatnya tertanggulangi permasalah ini,apalagi menghadapi bulan suci Ramadhan.pungkas Badri salah satu wakil rakyat yang di kenal dekat sekali dengan masyarakat.***

Reporter : Asep T

Baca Juga :  Sekda Minta Semua Pihak Bekerja Keras Untuk Meraih Hasil Terbaik

Berita Terkait

Paripurna DPRD Dihadiri Bupati Sukabumi Bahas Raperda RPJPD 2024-2025
Perbaikan Jalan Lingkungan Dengan Pengaspalan di Kampung Pasir Panjang Desa Cirendang Akan Segera Dilaksanakan
Dugaan Penggelembungan Siswa PKBM, Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Akan Panggil Disdik
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI) Lakukan study banding ke DPRD Kabupaten Sukabumi.
Tanggapan Anggota DPRD kabupaten Sukabumi Badri Suhendi adanya kegiatan Healthy Cities Summit (HCS) 2024 .
Perbaiki Atap Bangunan Lantai 2 Kantor Desa Cimanggu Pakai Baja Ringan Gunakan Anggaran Banprov
Pererat Tali Silaturahmi Antarwarga di Desa Buniwangi Palabuhanratu PHBI 10 Muharram Tahun Ini Cukup Meriah
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Hadiri Pertemuan Apindo Dan BPJS Kesehatan Soroti Isu Kepesertaan Dan Fasilitas Kesehatan

Berita Terkait

Selasa, 23 Juli 2024 - 05:46 WIB

Paripurna DPRD Dihadiri Bupati Sukabumi Bahas Raperda RPJPD 2024-2025

Senin, 22 Juli 2024 - 11:27 WIB

Perbaikan Jalan Lingkungan Dengan Pengaspalan di Kampung Pasir Panjang Desa Cirendang Akan Segera Dilaksanakan

Senin, 22 Juli 2024 - 09:53 WIB

Dugaan Penggelembungan Siswa PKBM, Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi Akan Panggil Disdik

Sabtu, 20 Juli 2024 - 18:51 WIB

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI) Lakukan study banding ke DPRD Kabupaten Sukabumi.

Sabtu, 20 Juli 2024 - 15:50 WIB

Tanggapan Anggota DPRD kabupaten Sukabumi Badri Suhendi adanya kegiatan Healthy Cities Summit (HCS) 2024 .

Berita Terbaru