Pemdes Cimanggu Gelar Musrenbangdes untuk Penetapan RKPDes 2025-2026

- Admin

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemdes Cimanggu Gelar Musrenbangdes untuk Penetapan RKPDes 2025-2026

Pemdes Cimanggu Gelar Musrenbangdes untuk Penetapan RKPDes 2025-2026

GELIATMEDIA.COM – Pemerintah Desa Cimanggu, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) pada Jumat, 4 Oktober 2024.

Kegiatan ini bertujuan untuk menetapkan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2025-2026.

Baca Juga :  Pengaspalan Jalan Lingkungan, Tingkatkan Perekonomian Masyarakat.

Musrenbangdes tersebut menjadi wadah bagi pemerintah desa dan masyarakat untuk merumuskan prioritas pembangunan desa, dengan harapan mampu meningkatkan kesejahteraan warga Cimanggu.

Kepala Desa Cimanggu, Demi, menyampaikan pentingnya partisipasi aktif masyarakat dalam kegiatan ini.

Baca Juga :  Partisipasi Pilkada 2024 di Palabuhanratu Menurun, PPK dan Camat Sampaikan Evaluasi

“Musrenbangdes adalah forum yang sangat penting untuk menyusun rencana pembangunan desa secara transparan dan partisipatif,” ujar Demi.

Kami berharap melalui musyawarah ini, aspirasi warga dapat tersalurkan dan prioritas pembangunan bisa sesuai dengan kebutuhan masyarakat,” sambungnya.

Baca Juga :  UPTD Dukcapil Palabuhanratu Beri Layanan Prioritas dan Gratis bagi Korban Bencana

Demi juga menekankan bahwa rencana kerja desa yang disusun akan difokuskan pada peningkatan infrastruktur dan pemberdayaan ekonomi warga untuk mencapai pembangunan yang lebih merata dan berkelanjutan.***(Red)

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Sukabumi Ajak Nakes Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Dorong Layanan Gratis Berbasis KTP
Ketua DPRD Sukabumi Apresiasi Kepemimpinan Marwan Hamami, Cenderamata dan Donasi Warnai Acara Perpisahan
Kadis Perikanan Sukabumi: Peringatan Hari Nelayan Dukung Kesejahteraan, Namun Dilaksanakan Sederhana
Kadis Perikanan Sukabumi Tanggapi Isu TPI Kumuh: Kami Terus Berupaya Maksimal
Baznas Salurkan Bantuan Rp75 Juta untuk Nelayan Terdampak Bencana di Sukabumi
Kadis Budpora Hadiri Pagelaran Budaya Rakyat Meriahkan Serah Terima Jabatan Bupati Sukabumi
DPRD Kabupaten Sukabumi dan Pemkab Sepakati Perubahan Perda Pajak dan Retribusi Daerah
Budaya Rakyat 2025 Warnai Pisah Sambut Bupati Sukabumi, Tampilkan Harmoni Tradisi dan Modernisasi

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:13 WIB

Bupati Sukabumi Ajak Nakes Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Dorong Layanan Gratis Berbasis KTP

Jumat, 18 April 2025 - 06:20 WIB

Ketua DPRD Sukabumi Apresiasi Kepemimpinan Marwan Hamami, Cenderamata dan Donasi Warnai Acara Perpisahan

Kamis, 17 April 2025 - 22:05 WIB

Kadis Perikanan Sukabumi: Peringatan Hari Nelayan Dukung Kesejahteraan, Namun Dilaksanakan Sederhana

Kamis, 17 April 2025 - 21:25 WIB

Kadis Perikanan Sukabumi Tanggapi Isu TPI Kumuh: Kami Terus Berupaya Maksimal

Kamis, 17 April 2025 - 20:36 WIB

Baznas Salurkan Bantuan Rp75 Juta untuk Nelayan Terdampak Bencana di Sukabumi

Berita Terbaru