Untuk Menunjang Ketahanan Pangan Babinsa Wangunsari Cek Irpom

- Admin

Selasa, 20 Agustus 2024 - 12:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

GELIATMEDIA.COM – Babinsa Wangunsari Koramil 0622-01/Cisolok jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Serka Kamal bersama Kelompok Tani (Poktan) melaksanakan pendampingan pertanian dalam rangka pengecekan saluran irigasi dan perpompaan (Irpom) di Desa Wangunsari Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi, Selasa (20/08/2024).

Baca Juga :  Dinas Perhubungan Kabupaten Sukabumi Dorong Penataan Lalu Lintas di Sekitar PT Daihan Global

Serka Kamal mengatakan, bahwa kelancaran irigasi dan perpompaan aliran air sangat dibutuhkan untuk kelancaran proses kegiatan pertanian di wilayah binaannya. Dia juga menambahkan, apabila hal ini dibiarkan maka akan berdampak negatif pada hasil pertanian dan menghambat kegiatan pertanian.

Baca Juga :  Babinsa Mekar Asih Koramil 0622-02/Palabuhanratu Laksanakan Pengamanan Pertandingan Bola Volly

“Dengan demikian kami Babinsa, dan juga kelompok tani selalu melakukan pengecekan kelancaran saluran air yang tersedia”, ungkapnya.

Serka Kamal juga menambahkan, saat ini cuaca tak menentu untuk itu Babinsa dan PPL selalu berkoordinasi bersama kelompok tani untuk menghimbau para kelompok tani agar segera mengolah lahan pertanian agar hasil pertanian tetap memenuhi target”, pungkas Babinsa Serka Kamal.***

Baca Juga :  Dukung Program Hanpangan, Babinsa Gandasoli Cek Lokasi Hanpangan Dan PAT

Reporter : vita

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pengawasan Dana Bantuan Provinsi, DPRD Jabar Sambangi Desa Wangun Sari
Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kapolres Sukabumi Lakukan Tes Urine Acak Personel
Longsor Tutup Akses Jalan Bagbagan–Kiaradua, Polres Sukabumi Lakukan Penanganan Cepat
Lima Tahun Menanti, PAW Kepala Desa Mekarmukti Akhirnya Terlaksana
Dinas Peternakan Kabupaten Sukabumi Periksa Kesehatan Sapi Perah di Sukalarang
Momentum Isra Mi’raj, Polsek Pameungpeuk Rayakan Kenaikan Pangkat Lima Personel
Dinas Damkar Laksanakan Operasi Non Kebakaran, Evakuasi Korban Longsoran TPT di Palabuhanratu
Damkar Berhasil Evakuasi Korban Tertimbun Longsoran TPT di Palabuhanratu

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 08:37 WIB

Pengawasan Dana Bantuan Provinsi, DPRD Jabar Sambangi Desa Wangun Sari

Senin, 12 Januari 2026 - 17:49 WIB

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kapolres Sukabumi Lakukan Tes Urine Acak Personel

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:33 WIB

Longsor Tutup Akses Jalan Bagbagan–Kiaradua, Polres Sukabumi Lakukan Penanganan Cepat

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:02 WIB

Lima Tahun Menanti, PAW Kepala Desa Mekarmukti Akhirnya Terlaksana

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:48 WIB

Dinas Peternakan Kabupaten Sukabumi Periksa Kesehatan Sapi Perah di Sukalarang

Berita Terbaru

error: Content is protected !!