DPMD Bimtek 71 TPK PKK Desa di Sukabumi

- Admin

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Sebanyak 71 Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Desa, mendapatkan bimbingan teknis (Bimtek) gerakan pemberdayaan masyarakat dan kesejahteraan keluarga dari Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Sukabumi, Rabu (20/3/2024) lalu.

Kegiatan dihadiri Ketua TP PKK dan Sekretaris TP PKK 71 desa hasil pilkades serentak gelombang ke II periode 2023-2028. Bimtek dilakukan dalam rangka mewujudkan pemberdayaan masyarakat untuk kesejahteraan keluarga.

Kepala DPMD Kabupaten Sukabumi, Gungun Gunardi mengatakan, TP PKK Desa merupakan ujung tombak dalam menjalankan program kerja TP PKK. Untuk itu mereka diharuskan sebanyak mungkin meluangkan waktu berada di tengah-tengah masyarakat.

“Untuk menunjukan kinerja, inilah waktunya menunjukkan kinerja TP PKK desa yang lebih baik, benar dan bermartabat bagi kemandirian desa itu sendiri,” kata Kadis Gungun, di sela-sela kegiatan.

Tak hanya itu, Bimtek DPMD juga bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang tertib administrasi bagi Tim Penggerak PKK tingkat desa.

( red )

“Dan itu guna mewujudkan Kabupaten Sukabumi yang religius, maju dan inovatif menuju masyarakat sejahtera lahir batin,” tandasnya.

Baca Juga :  Gelombang tinggi Sepanjang Pesisir pantai selatan berdampak kepada pelaku usaha di pinggir pantai.
Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

LPI Apresiasi Aksi Heroik Pegawai Dishub Yang Membawa Pasien Ibu Hamil
Babinsa Koramil 2201/Cisolok Laksanakan Giat Pembinaan Pramuka SMK Sinergi Bangsa
Untuk Kelancaran Pertanian, Babinsa Mekar Asih Dampingi Giat Pompanisasi Di Poktani
Jelang Pilkada Serentak, Babinsa Koramil 2201/Cisolok Latih Linmas di Wilayah Binaan
Untuk Ciptakan Cinta Tanah Air Dan Bela Negara, Babinsa Koramil 2201/Cisolok Berikan Wasbang Di SMP Risma
Babinsa Sangrawayang Koramil 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pendampingan Hanpangan
Babinsa Citarik Koramil 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pendampingan LTP Bersama Poktani
Batuud Koramil 2201/Cisolok Berikan Materi Wasbang pada Pelajar SMP Negeri 1 Cisolok

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 14:25 WIB

LPI Apresiasi Aksi Heroik Pegawai Dishub Yang Membawa Pasien Ibu Hamil

Senin, 16 September 2024 - 08:11 WIB

Babinsa Koramil 2201/Cisolok Laksanakan Giat Pembinaan Pramuka SMK Sinergi Bangsa

Senin, 16 September 2024 - 07:33 WIB

Untuk Kelancaran Pertanian, Babinsa Mekar Asih Dampingi Giat Pompanisasi Di Poktani

Jumat, 13 September 2024 - 08:48 WIB

Jelang Pilkada Serentak, Babinsa Koramil 2201/Cisolok Latih Linmas di Wilayah Binaan

Selasa, 10 September 2024 - 08:39 WIB

Untuk Ciptakan Cinta Tanah Air Dan Bela Negara, Babinsa Koramil 2201/Cisolok Berikan Wasbang Di SMP Risma

Berita Terbaru