Di Bulan Suci Ramadhan, Wabup Mengajak Masyarakat Memakmurkan Masjid 

- Admin

Sabtu, 23 Maret 2024 - 15:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Wakil Bupati Sukabumi H. Iyos Somantri Menghadiri Muhibah Ramadhan Tingkat Kabupaten Sukabumi di Masjid Assalam Desa Karangtengah Kecamatan Cibadak, Jum’at (22/3).

Muhibbah Ramadhan ini dihadiri oleh unsur Forkopimda, Sekretaris Daerah kabupaten Sukabumi, kepala perangkat daerah tokoh masyarakat, guru ngaji dan para imam mesjid serta undangan lainnya

Selain silaturahmi, muhibah Ramadhan juga untuk percepatan mewujudkan visi-misi Kabupaten Sukabumi.

Hal itu ditekankan oleh Wabup, menurutnya Muhibah ramadhan rutin dilaksanakan setiap tahun oleh pemkab Sukabumi untuk mempererat silaturahmi antara ulama, umaro dan masyarakat guna menguatkan Syahrul Masjid.

Baca Juga :  Anggota DPRD dari Fraksi Demokrat, Badri Suhendi Tanggapi Perang Sarung Serta Tawuran Harus ada Pengawasan dan Pembinaan Yang dilakukan

“Muhibah Ramadhan ini merupakan implementasi dari visi Terwujudnya Kabupaten Sukabumi yang religius, maju dan inovatif menuju masyarakat sejahtera lahir batin, selain yang tak kalah penting adalah memantapkan ukhuwah diantara kita” ungkapnya

Maka dari itu dirinya mengajak warga masyarakat agar bahu membahu, kerja bersama dan bersinergi untuk mewujudkan Visi Misi Kabupaten Sukabumi

Baca Juga :  Kepala Bappelitbangda Sukabumi Ajak Masyarakat Tingkatkan Kesadaran di Hari Kanker Sedunia

“ulama umaro harus terus berbarengan bergandengan tangan bersama sama saling bahu membahu untuk mewujudkannya” tambahnya.

Bahkan Wabup meminta ulama, DMI, untuk memotivasi masyarakat dalam memakmurkan masjid.

“kita harus menggelorakan untuk memakmurkan masjid, agar masyarakat cinta pergi ke masjid dan ujung ujungnya terwujudnya sukabumi yang religius” jelasnya.

Baca Juga :  Desa Buniwangi Kembali Salurkan Bantuan Beras 10 KG di Bulan Mei Untuk 763 KPM

Selain itu Wabup juga mengajak warga masyarakat untuk senantiasa menunaikan ibadah Zakat. Karena menurutnya zakat merupakan salah satu bentuk nyata dari ibadah yang harus ditunaikan oleh umat islam.

“Kepada seluruh warga masyarakat untuk terus menunaikan zakat, dan penyalurannya pun bisa melalui baznas kab sukabumi” tandasnya.

Diakhir acara dilakukan pemberian kadeuedeuh kepada para Imam Masjid dan Guru Ngaji yang ada di wilayah kecamatan cibadak.

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

GEOFEST 2025 Resmi Dibuka, Generasi Muda Didorong Berperan dalam Geowisata Berkelanjutan
Bupati Sukabumi Temukan Dugaan Kecurangan Volume Minyak Goreng dalam Sidak Pasar
Bupati Sukabumi Buka Bazar Ramadhan 1446 H di Kecamatan Sukalarang
Kecamatan Palabuhanratu Tingkatkan Pengawasan Pembangunan Desa dengan Aplikasi SIMBANGRATU
Kadis Disbudpora Hadir Acara Rapat Dinas Bulanan di Pimpin Bupati Sukabumi
DPMD Tegaskan Peran dalam Pembinaan dan Pengawasan Keuangan Desa
DPMD Kabupaten Sukabumi Gelar Pengajian Rutin untuk Tingkatkan Keimanan Pegawai
Sekda Sukabumi Tinjau Lokasi Bencana di Lengkong, Pastikan Bantuan Tersalurkan

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 08:02 WIB

GEOFEST 2025 Resmi Dibuka, Generasi Muda Didorong Berperan dalam Geowisata Berkelanjutan

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:38 WIB

Bupati Sukabumi Temukan Dugaan Kecurangan Volume Minyak Goreng dalam Sidak Pasar

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:21 WIB

Bupati Sukabumi Buka Bazar Ramadhan 1446 H di Kecamatan Sukalarang

Senin, 17 Maret 2025 - 17:35 WIB

Kecamatan Palabuhanratu Tingkatkan Pengawasan Pembangunan Desa dengan Aplikasi SIMBANGRATU

Senin, 17 Maret 2025 - 16:06 WIB

Kadis Disbudpora Hadir Acara Rapat Dinas Bulanan di Pimpin Bupati Sukabumi

Berita Terbaru

Kepedulian tanpa batas! MAN 2 Sukabumi menyalurkan bantuan untuk para siswa yang terdampak banjir dalam rangkaian kegiatan .

Pendidikan

MAN 2 Sukabumi Salurkan Bantuan untuk Siswa Terdampak Banjir

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:38 WIB