Batuud Koramil 0622-01/Cisolok Laksanakan Giat Jum’at Berkah Di Desa Karang Papak

- Admin

Jumat, 3 November 2023 - 10:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIAT MEDIA – Batuud Koramil 0622-01/Cisolok Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Sertu Lubis melaksanakan Jum’at Berkah dengan membagikan sembako kepada warga kurang mampu langsung Kerumah warga binaan di Desa Karang Papak Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi, Jum’at (03/10/2023).

Kegiatan membagikan sembako kepada warga kurang mampu merupakan wujud kepedulian terhadap sesama dalam membantu meringankan beban masyarakat, paket sembako tersebut langsung diberikan ke warga kurang mampu.

Batuud Sertu Lubis menyampaikan, bantuan ini di berikan kepada warga yang kehidupannya kurang mampu sehingga dapat meringankan beban warga. Dan ini merupakan bentuk kepedulian kita sebagai pembina kepada warga desa binaan.

“Untuk itu mudah-mudahan bantuan sembako ini bermanfaat dan dapat mempererat tali silaturahmi di antara kita sesama warga desa, dan pembagian paket sembako tersebut akan terus dilakukan secara berkala dengan tujuan masyarakat yang membutuhkan”, ungkapnya.

Masih Sertu Lubis katakan, bahwa banyak masyarakat sangat mengharapkan uluran tangan dari para donatur untuk membantu memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari khususnya bagi masyarakat yang kurang mampu.

“Dengan demikian kami hadir, meskipun nilai sembako yang dibagikan bila dinominalkan memang tidak seberapa. Namun ini adalah bentuk kepedulian kami (TNI-AD) kepada masyarakat”, pungkas Batuud Sertu Lubis.

Reporter : vita

Berita Terkait

Anggota Koramil 0622-01/Cisolok Laksanakan Giat Karya Bakti Pengecoran Jalan Di Desa Sirnaresmi
Babinsa Citepus Laksanakan Pemantauan Giat Gerakan Pangan Murah Dari Dinas Ketahanan Pangan
Pembayaran Kompensasi Tanah, Bangunan Dan Tanaman SUTT 150 KV Di Desa Jayanti
Gerakan Pangan Murah Dalam Rangka Stabilisasi Pasokan Dan Harga Pangan Di Desa Citepus
Babinsa Cikelat Bersama Warga Laksanakan Pembuatan Jalan Desa
Babinsa Kelurahan Palabuhanratu Hadiri Giat Terapi Qur’ani di Pesantren Jam’iyyah Ruqyah Asmaja
Badri Suhendi,S.ip.MH Tampung aspirasi warga kampung Cibinong Desa Sukamaju Cikakak Dalam kegiatan Resesnya.
Danramil 0622-01/Cisolok Laksanakan Kunjungan Ke Panwascam Cisolok Tentang Persiapan Pemilu
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 29 November 2023 - 19:39 WIB

Anggota Koramil 0622-01/Cisolok Laksanakan Giat Karya Bakti Pengecoran Jalan Di Desa Sirnaresmi

Rabu, 29 November 2023 - 19:00 WIB

Babinsa Citepus Laksanakan Pemantauan Giat Gerakan Pangan Murah Dari Dinas Ketahanan Pangan

Rabu, 29 November 2023 - 17:21 WIB

Pembayaran Kompensasi Tanah, Bangunan Dan Tanaman SUTT 150 KV Di Desa Jayanti

Senin, 27 November 2023 - 06:30 WIB

Babinsa Cikelat Bersama Warga Laksanakan Pembuatan Jalan Desa

Senin, 27 November 2023 - 06:25 WIB

Babinsa Kelurahan Palabuhanratu Hadiri Giat Terapi Qur’ani di Pesantren Jam’iyyah Ruqyah Asmaja

Jumat, 24 November 2023 - 11:40 WIB

Badri Suhendi,S.ip.MH Tampung aspirasi warga kampung Cibinong Desa Sukamaju Cikakak Dalam kegiatan Resesnya.

Jumat, 24 November 2023 - 07:14 WIB

Danramil 0622-01/Cisolok Laksanakan Kunjungan Ke Panwascam Cisolok Tentang Persiapan Pemilu

Jumat, 24 November 2023 - 05:09 WIB

Sat Narkoba Polres Sukabumi Berhasil Tangkap 20 Tersangka Dan Amankan Berbagai Jenis Narkoba

Berita Terbaru