Kadis Perikanan Sukabumi Keluarkan Himbauan bagi Nelayan BBL

- Admin

Sabtu, 15 Februari 2025 - 15:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kadis Perikanan Kabupaten Sukabumi mengeluarkan himbauan bagi nelayan penangkap Benih Bening Lobster (BBL) demi menjaga keberlangsungan usaha dan kelestarian sumber daya laut.

Kadis Perikanan Kabupaten Sukabumi mengeluarkan himbauan bagi nelayan penangkap Benih Bening Lobster (BBL) demi menjaga keberlangsungan usaha dan kelestarian sumber daya laut.

GELIATMEDIA.COM – Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Sukabumi, Nunung Nurhayati, mengeluarkan surat himbauan kepada seluruh nelayan yang menangkap Benih Bening Lobster (BBL).

Surat tersebut dikeluarkan dengan tujuan melindungi para nelayan serta koperasi yang bergerak di sektor BBL agar dapat menjalankan usaha sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Baca Juga :  Peringati HUT Partai Gerindra Ke-16, Usep Wawan: Semoga Jadi yang Terbaik Bagi Bangsa dan Rakyat

Langkah ini diambil sebagai upaya mengantisipasi banyaknya BBL yang ditangkap namun tidak memiliki nilai jual.

Baca Juga :  Reses Ke Satu DPRD Kabupaten Sukabumi Tahun Anggaran 2024, di Dapil 1

Dalam himbauannya, Nunung menegaskan bahwa apabila nelayan tetap menangkap BBL dan koperasi masih dapat menampung serta menjualnya dalam bentuk Benih Lobster Utuh (BLU) dengan keyakinan tidak mengalami kerugian, maka hal tersebut tidak menjadi masalah.

Baca Juga :  Diskan Sukabumi Peringati Hari Tritura, Ajak Masyarakat Jadikan Semangat Perubahan Sebagai Inspirasi

Dinas Perikanan berharap agar para nelayan dan koperasi tetap mengikuti regulasi yang berlaku guna menjaga keberlangsungan usaha serta kelestarian sumber daya laut.***

(Red)

 

 

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

GEOFEST 2025 Resmi Dibuka, Generasi Muda Didorong Berperan dalam Geowisata Berkelanjutan
Bupati Sukabumi Temukan Dugaan Kecurangan Volume Minyak Goreng dalam Sidak Pasar
Bupati Sukabumi Buka Bazar Ramadhan 1446 H di Kecamatan Sukalarang
Kecamatan Palabuhanratu Tingkatkan Pengawasan Pembangunan Desa dengan Aplikasi SIMBANGRATU
Kadis Disbudpora Hadir Acara Rapat Dinas Bulanan di Pimpin Bupati Sukabumi
DPMD Tegaskan Peran dalam Pembinaan dan Pengawasan Keuangan Desa
DPMD Kabupaten Sukabumi Gelar Pengajian Rutin untuk Tingkatkan Keimanan Pegawai
Sekda Sukabumi Tinjau Lokasi Bencana di Lengkong, Pastikan Bantuan Tersalurkan

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 08:02 WIB

GEOFEST 2025 Resmi Dibuka, Generasi Muda Didorong Berperan dalam Geowisata Berkelanjutan

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:38 WIB

Bupati Sukabumi Temukan Dugaan Kecurangan Volume Minyak Goreng dalam Sidak Pasar

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:21 WIB

Bupati Sukabumi Buka Bazar Ramadhan 1446 H di Kecamatan Sukalarang

Senin, 17 Maret 2025 - 17:35 WIB

Kecamatan Palabuhanratu Tingkatkan Pengawasan Pembangunan Desa dengan Aplikasi SIMBANGRATU

Senin, 17 Maret 2025 - 16:06 WIB

Kadis Disbudpora Hadir Acara Rapat Dinas Bulanan di Pimpin Bupati Sukabumi

Berita Terbaru

Kepedulian tanpa batas! MAN 2 Sukabumi menyalurkan bantuan untuk para siswa yang terdampak banjir dalam rangkaian kegiatan .

Pendidikan

MAN 2 Sukabumi Salurkan Bantuan untuk Siswa Terdampak Banjir

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:38 WIB