Jaga Kebersihan Dan Kelestarian Alam Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Kembali Membersihkan Pantai Dan Penanaman Pohon

- Admin

Senin, 15 Januari 2024 - 14:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Jaga Kebersihan Pantai dan kelestarian alam anggota Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi laksanakan bersih-bersih pantai Loji dan sekalian penanaman pohon kelapa di sepanjang pantai Cibuntu Kecamatan Simpenan Kabupaten Sukabumi, Senin (15/01/2024).

Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan kecintaan kita terhadap alam agar lebih bersih dan indah serta asri dengan banyaknya pohon di sepanjang pantai Cibuntu sekaligus sebagai wahana edukasi bagi masyarakat dan para anak sekolah maupun instansi terkait lainnya dalam peran aktifnya dalam menjaga kondisi lingkungannya.

Baca Juga :  Babinsa Kertajaya Hadiri Acara Perpisahan Dan Kenaikan Kelas SMK Bina Anak Bangsa

Salah satu anggota Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi dan juga sebagai anggota Koramil 0622-02/Cisolok Sertu Lubis dalam penjelasannya mengatakan saya ingin semuanya tumbuh rasa cinta dalam menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan, selain itu kegiatan ini juga sebagai sarana untuk mengedukasi agar kita lebih peka lagi dalam menjaga kebersihan dan keindahan wilayah pantai”, tambahnya.

Baca Juga :  Kades Desa Citarik Inkumben 2 Periode, Tumbang Oleh Sumantri Alias H.Ujang Seblot Pada Ajang Pilkades Desa Citarik Kecamatan Palabuhanratu

Jangan ada lagi yang membuang sampah dipinggiran pantai karena dengan adanya sampah di tersebut berarti kita secara sengaja telah merusak alam maupun biota laut.

Baca Juga :  LPI Sikapi Santai Tentang Pemberitaan Bahwa Akan Dilaporkan Ke Mapolda Jabar!!, Ketum LPI: Saya Tidak Bisa Membatasi Itu Hak Orang Silahkan Saja!!

“Harapan kedepannya kegiatan semacam ini terus dilkukan demi menjaga kebersihan, keindahan dan kelestarian lingkungan serta terjaganya biota laut dari pencemaran yang diakibatkan oleh sampah plastik dan lainnya”, pungkas Sertu Lubis.***

Reporter: vita

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BPBD Sukabumi Tinjau Lokasi Abrasi Sungai di RW 8, Lakukan Langkah Darurat
Mantan wakil Bupati Sukabumi Ucok Haris Sentil Pemerintah, Lahan untuk Ibu Kota Malah Jadi Milik Swasta
Seorang Warga cempaka putih kelurahan palabuhanratu meninggal terpeleset saat hujan deras.
Palabuhanratu Diterjang Banjir, Dua Rumah Hancur dan Satu Korban Jiwa Dilaporkan
Relawan Bencana Kelurahan Palabuhanratu Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas
Usut Tuntas, Keluarga Minta Pelaku Diringkus Diduga Kematian Samson Sudah Direncanakan
Viral Video Pekerja PU Joget di Jembatan Darurat, DPRD Sukabumi Kecam Aksi Tidak Etis
Pemdes Cibodas Mulai Realisasikan Dana Desa Tahap I Tahun 2025 untuk Pembangunan Infrastruktur dan Mobil Siaga

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 11:14 WIB

BPBD Sukabumi Tinjau Lokasi Abrasi Sungai di RW 8, Lakukan Langkah Darurat

Minggu, 20 April 2025 - 10:55 WIB

Mantan wakil Bupati Sukabumi Ucok Haris Sentil Pemerintah, Lahan untuk Ibu Kota Malah Jadi Milik Swasta

Minggu, 20 April 2025 - 06:36 WIB

Seorang Warga cempaka putih kelurahan palabuhanratu meninggal terpeleset saat hujan deras.

Minggu, 20 April 2025 - 06:28 WIB

Palabuhanratu Diterjang Banjir, Dua Rumah Hancur dan Satu Korban Jiwa Dilaporkan

Sabtu, 19 April 2025 - 18:53 WIB

Relawan Bencana Kelurahan Palabuhanratu Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas

Berita Terbaru