Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Wangunsari Bersama Warga Bersihkan Jalan Desa

- Admin

Senin, 5 Agustus 2024 - 07:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Wangunsari Bersama Warga Bersihkan Jalan Desa

Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Wangunsari Bersama Warga Bersihkan Jalan Desa

GELIATMEDIA.COM – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Wangunsari Koramil 0622-01/Cisolok jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Serka Kamal bersama warga gotong royong bersihkan jalan Desa Wangunsari Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi, Senin (05/08/2024).

Disela-sela kegiatan Babinsa Serka Kamal mengatakan bahwa, gotong royong tersebut harus dilakukan selain menjaga kebersihan lingkungan juga untuk tetap menjaga hubungan dan kekompakan dengan masyarakat, khususnya warga binaannya.

Baca Juga :  Peringatan HUT ke-80 RI, Bupati Asep Japar Tekankan Pentingnya Kolaborasi

 

“Maka dari itu dalam kegiatan gotong royong yang dilaksanakan ini sudah menjadi tugas dan tanggung jawab bagi Babinsa untuk bisa memelihara hubungan yang baik bersama warganya. Salah satunya melalui karya bakti dan bergotong royong bersama masyarakat binaan, agar tercipta keakraban antara TNI dan Rakyat”, jelasnya.

Baca Juga :  Dinas Pariwisata Kabupaten Sukabumi Matangkan Agenda Besar Sambut Hari Jadi ke-155

Babinsa selalu berkoordinasi dengan perangkat desa setempat untuk menentukan sasaran mana saja yang harus di kerjakan dalam kerja bakti. Dan salah satunya kegiatan pembersihan jalan yang dilaksanakan Babinsa bersama warga masyarakat, kegiatan ini juga mendapatkan apresiasi dari warga, sehingga warga turut membantu dan sangat senang dengan kehadiran TNI yang selalu membantu masyarakat dalam berbagai kegiatan.

Baca Juga :  Momentum Pelantikan PPPK Paruh Waktu Menjadi Langkah Strategis Pembangunan SDM Daerah

“Sebagai Babinsa bersama-sama bahu membahu dan bergotong royong untuk kepentingan bersama, dan harapan kedepannya, sinergitas TNI dan aparat pemerintah daerah terus bekerja sama, mengajak masyarakat berperan aktif dan peduli pada kebersihan lingkungannya”, pungkas Babinsa Serka Kamal.***

Reporter : vita

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Respons Cepat Damkar Evakuasi Jenazah di Sungai Cidadap
Pengawasan Dana Bantuan Provinsi, DPRD Jabar Sambangi Desa Wangun Sari
Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kapolres Sukabumi Lakukan Tes Urine Acak Personel
Longsor Tutup Akses Jalan Bagbagan–Kiaradua, Polres Sukabumi Lakukan Penanganan Cepat
Lima Tahun Menanti, PAW Kepala Desa Mekarmukti Akhirnya Terlaksana
Dinas Peternakan Kabupaten Sukabumi Periksa Kesehatan Sapi Perah di Sukalarang
Momentum Isra Mi’raj, Polsek Pameungpeuk Rayakan Kenaikan Pangkat Lima Personel
Dinas Damkar Laksanakan Operasi Non Kebakaran, Evakuasi Korban Longsoran TPT di Palabuhanratu

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:13 WIB

Respons Cepat Damkar Evakuasi Jenazah di Sungai Cidadap

Senin, 19 Januari 2026 - 08:37 WIB

Pengawasan Dana Bantuan Provinsi, DPRD Jabar Sambangi Desa Wangun Sari

Senin, 12 Januari 2026 - 17:49 WIB

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kapolres Sukabumi Lakukan Tes Urine Acak Personel

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:33 WIB

Longsor Tutup Akses Jalan Bagbagan–Kiaradua, Polres Sukabumi Lakukan Penanganan Cepat

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:02 WIB

Lima Tahun Menanti, PAW Kepala Desa Mekarmukti Akhirnya Terlaksana

Berita Terbaru

Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Sukabumi

News

Respons Cepat Damkar Evakuasi Jenazah di Sungai Cidadap

Jumat, 23 Jan 2026 - 21:13 WIB

error: Content is protected !!