Dua Unit Mobil Damkar Dikerahkan, Petugas Berhasil Padamkan Kebakaran yang Hanguskan Satu Rumah

- Admin

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebakaran hebat melanda sebuah rumah di Kampung Warung Cabok, Palabuhanratu, pada Selasa dini hari. Diduga, api sengaja disulut oleh anak pemilik rumah yang mengalami gangguan kejiwaan.

Kebakaran hebat melanda sebuah rumah di Kampung Warung Cabok, Palabuhanratu, pada Selasa dini hari. Diduga, api sengaja disulut oleh anak pemilik rumah yang mengalami gangguan kejiwaan.

GELIATMEDIA.COM – Sebuah rumah di Kampung Warung Cabok, RT 01/RW 01, Desa Cikadu, Kecamatan Palabuhanratu, ludes dilalap api pada Selasa (11/03/2023) dini hari sekitar pukul 03.30 WIB. Kebakaran tersebut menyebabkan kerugian yang ditaksir mencapai Rp100 juta.

Menurut Komandan Pos Damkar 1, Agus Sehendar, rumah yang terbakar milik Abas (68). Berdasarkan keterangan saksi di lokasi, kebakaran diduga sengaja dipicu oleh anak pemilik rumah, Suryana (37), yang diketahui mengalami gangguan kejiwaan.

Baca Juga :  SUKSES HJKS KE 153, BUPATI SUKABUMI BANGGAKAN KOLABORASI DAN PARTISIPASI SEMUA PIHAK

“Kami menerima laporan adanya kebakaran di Kampung Warung Cabok, Desa Cikadu, Kecamatan Palabuhanratu. Berdasarkan informasi saksi, api diduga berasal dari ulah Suryana, anak pemilik rumah, yang mengalami gangguan jiwa,” ujar Agus.

Baca Juga :  Iman Adinugraha Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan Bersama Pemuda Palabuhanratu

Tim pemadam kebakaran segera dikerahkan ke lokasi dengan dua unit mobil pemadam dan satu unit mobil rescue. Api berhasil dipadamkan dalam waktu satu jam, dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.

Baca Juga :  Kelurahan Palabuhanratu Gelar Evaluasi PBB-P2 untuk Dongkrak Pendapatan Daerah

Sementara itu, berdasarkan pantauan di lapangan, pelaku pembakaran telah diamankan oleh jajaran Polsek Palabuhanratu untuk proses lebih lanjut.***

 

Reporter : Asep T

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kapolres Sukabumi Lakukan Tes Urine Acak Personel
Longsor Tutup Akses Jalan Bagbagan–Kiaradua, Polres Sukabumi Lakukan Penanganan Cepat
Lima Tahun Menanti, PAW Kepala Desa Mekarmukti Akhirnya Terlaksana
Dinas Peternakan Kabupaten Sukabumi Periksa Kesehatan Sapi Perah di Sukalarang
Momentum Isra Mi’raj, Polsek Pameungpeuk Rayakan Kenaikan Pangkat Lima Personel
Dinas Damkar Laksanakan Operasi Non Kebakaran, Evakuasi Korban Longsoran TPT di Palabuhanratu
Damkar Berhasil Evakuasi Korban Tertimbun Longsoran TPT di Palabuhanratu
Polemik KNPI Sukabumi, HIPPMA Pilih Sikap Tegak Lurus Berdasarkan Keyakinan Organisasi

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 17:49 WIB

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kapolres Sukabumi Lakukan Tes Urine Acak Personel

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:02 WIB

Lima Tahun Menanti, PAW Kepala Desa Mekarmukti Akhirnya Terlaksana

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:48 WIB

Dinas Peternakan Kabupaten Sukabumi Periksa Kesehatan Sapi Perah di Sukalarang

Rabu, 7 Januari 2026 - 12:34 WIB

Momentum Isra Mi’raj, Polsek Pameungpeuk Rayakan Kenaikan Pangkat Lima Personel

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:04 WIB

Dinas Damkar Laksanakan Operasi Non Kebakaran, Evakuasi Korban Longsoran TPT di Palabuhanratu

Berita Terbaru

Baperida Kabupaten Sukabumi

Pemerintahan

Rakor DPRD dan Baperida Bahas Optimalisasi Perda TJS PKBL

Rabu, 14 Jan 2026 - 15:30 WIB

error: Content is protected !!