Kades Kertaraharja Ungkap Manipulasi dalam Tambang Diduga Ilegal di Sukabumi

- Admin

Rabu, 8 Januari 2025 - 21:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kades Kertaraharja Ungkap Manipulasi dalam Tambang Ilegal di Sukabumi

Kades Kertaraharja Ungkap Manipulasi dalam Tambang Ilegal di Sukabumi

GELIATMEDIA.COM – Kepala Desa Kertaraharja, Yati Nurhayati, mengungkapkan bahwa aktivitas tambang batu hijau di wilayahnya diduga tidak memiliki izin resmi.

Ia menegaskan adanya manipulasi yang dilakukan oleh pihak perusahaan terhadap pemerintah desa dalam menjalankan operasional tambang tersebut.

“Awalnya mereka berjanji tidak akan beroperasi sebelum izin lengkap, tapi kenyataannya tetap berjalan,” ujar Yati, Rabu (8/1/2025).

Baca Juga :  Sekda Kabupaten Sukabumi melakukan pengecekan di Pantai Cibutun bersama Dandim 0622 serta, Siap bersihkan Pantai Cibutun

Menurut Yati, pihak perusahaan sempat meminta persetujuan lingkungan dari warga sekitar untuk melengkapi dokumen administrasi. Namun, ia menegaskan bahwa tanda tangan yang diberikan hanya untuk mendukung dokumen, bukan sebagai izin resmi untuk beroperasi.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 0601/Cisolok Laksanakan Giat Olah Lahan Bersama Poktan

“Perusahaan ini bahkan berganti nama menjadi PT Selaras Cahaya Hari Utama, tapi orang-orangnya tetap sama. Jelas ini bermasalah,” katanya.

Kasus tambang ilegal di Desa Kertaraharja menjadi perhatian publik karena potensi dampaknya yang serius terhadap lingkungan serta kerugian daerah akibat tidak adanya kontribusi resmi.

Baca Juga :  Lpi Minta Bupati Sukabumi Tidak Semua Kades Diberikan SK Perpanjangan Jabatan

DPRD dan pemerintah Kabupaten Sukabumi untuk segera mengambil langkah konkret guna menghentikan aktivitas ilegal tersebut.

Tindakan tegas diperlukan untuk mencegah kerusakan lingkungan lebih lanjut dan mengamankan potensi pendapatan asli daerah yang hilang.***

 

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BPBD Sukabumi Tinjau Lokasi Abrasi Sungai di RW 8, Lakukan Langkah Darurat
Mantan wakil Bupati Sukabumi Ucok Haris Sentil Pemerintah, Lahan untuk Ibu Kota Malah Jadi Milik Swasta
Seorang Warga cempaka putih kelurahan palabuhanratu meninggal terpeleset saat hujan deras.
Palabuhanratu Diterjang Banjir, Dua Rumah Hancur dan Satu Korban Jiwa Dilaporkan
Relawan Bencana Kelurahan Palabuhanratu Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas
Usut Tuntas, Keluarga Minta Pelaku Diringkus Diduga Kematian Samson Sudah Direncanakan
Viral Video Pekerja PU Joget di Jembatan Darurat, DPRD Sukabumi Kecam Aksi Tidak Etis
Pemdes Cibodas Mulai Realisasikan Dana Desa Tahap I Tahun 2025 untuk Pembangunan Infrastruktur dan Mobil Siaga

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 11:14 WIB

BPBD Sukabumi Tinjau Lokasi Abrasi Sungai di RW 8, Lakukan Langkah Darurat

Minggu, 20 April 2025 - 10:55 WIB

Mantan wakil Bupati Sukabumi Ucok Haris Sentil Pemerintah, Lahan untuk Ibu Kota Malah Jadi Milik Swasta

Minggu, 20 April 2025 - 06:36 WIB

Seorang Warga cempaka putih kelurahan palabuhanratu meninggal terpeleset saat hujan deras.

Minggu, 20 April 2025 - 06:28 WIB

Palabuhanratu Diterjang Banjir, Dua Rumah Hancur dan Satu Korban Jiwa Dilaporkan

Sabtu, 19 April 2025 - 18:53 WIB

Relawan Bencana Kelurahan Palabuhanratu Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas

Berita Terbaru