Babinsa 2202/Palabuhanratu Bersama Bhabinkamtibmas Pantau Tempat Wisata Pantai Cipendeuy

- Admin

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa 2202/Palabuhanratu Bersama Bhabinkamtibmas Pantau Tempat Wisata Pantai Cipendeuy

Babinsa 2202/Palabuhanratu Bersama Bhabinkamtibmas Pantau Tempat Wisata Pantai Cipendeuy

GELIATMEDIA.COM – Babinsa Sangrawayang Koramil 0622-02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Sertu Jumali dan Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan menunjukkan kepedulian terhadap keselamatan warga dengan melaksanakan pemantauan aktifitas warga yang sedang berwisata di pantai Cipendeuy Kampung Cipendeuy RT 04 RW 05 Desa Sangrawayang Kecamatan Simpenan Kabupaten Sukabumi, Jum’at (04/10/2024).

Baca Juga :  Mantan Kapolres Sukabumi AKBP Maruli Pardede Raih Gelar Doktor dalam Bidang Ilmu Sosial

Perlu diketahui bahwa kegiatan yang dilaksanakan oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas tersebut bertujuan intuk memastikan tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan saat warga berwisata di pantai.

Babinsa Sertu Jumali menyampaikan, “kami Babinsa dan Bhabinkamtibmas melaksanakan pemantauan aktifitas warga yang berwisata di pantai Cinpeuy ini. Kami disini menghimbau untuk warga yang berwisata selalu berhati-hati dan selalu mengawasi anggota keluarganya terutama yang masih anak-anak”.

Baca Juga :  Pantai Cikadal Jadi Lokasi Geopark Ciletuh Spektakuler II, Promosikan Potensi Wisata Kabupaten Sukabumi

Warga yang berwisata pun mengaku merasa tenang dan nyaman dengan adanya Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang memantau dan mengingatkan warga untuk selalu menjaga keluarganya, karena saat ini sudah memasuki musim hujan sehingga ombak makin besar.

Baca Juga :  Peduli Lingkungan, Anggota Koramil 0622-01/Cisolok Laksanakan Giat Pembersihan Sampah

Ucapan terima kasih para wisatawan atas pantauan yang dilakukan oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas, semua merasa tenang dengan adanya aparat yang memantau aktifitas warga yang berwisata di pantai.***

(Vita)

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Puluhan Siswa TK Kunjungi Polsek Sagaranten dalam Program Pengenalan Profesi Polisi
Petugas Damkar Sukabumi Berhasil Evakuasi Bayi, Korban Kecelakaan
Truk Bermuatan Batu Terguling, Minibus Tertimpa, Tim Gabungan Lakukan Evakuasi
Dinas Perhubungan Hadiri Press Release Polres Sukabumi Terkait Penindakan Kendaraan Tak Berizin
Satlantas Polres Sukabumi Tindak Taksi Gelap dan Knalpot Brong, Ratusan Kendaraan Terjaring Razia
Dishub dan Satlantas Polres Sukabumi Gelar Razia Taksi Gelap di Palabuhanratu
Kecelakaan Maut di GT Ciawi: 8 Orang Tewas, Satu Korban Meninggal Saat Pinjam Kartu E-Toll
75 Personel Satpol PP Diterjunkan untuk Penertiban di TWA Sukawayana

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:17 WIB

Puluhan Siswa TK Kunjungi Polsek Sagaranten dalam Program Pengenalan Profesi Polisi

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:31 WIB

Petugas Damkar Sukabumi Berhasil Evakuasi Bayi, Korban Kecelakaan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 19:16 WIB

Truk Bermuatan Batu Terguling, Minibus Tertimpa, Tim Gabungan Lakukan Evakuasi

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:28 WIB

Dinas Perhubungan Hadiri Press Release Polres Sukabumi Terkait Penindakan Kendaraan Tak Berizin

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:31 WIB

Satlantas Polres Sukabumi Tindak Taksi Gelap dan Knalpot Brong, Ratusan Kendaraan Terjaring Razia

Berita Terbaru

error: Content is protected !!