Babinsa Sangrawayang Laksanakan Pendampingan Hanpangan Cegah Kekeringan Dan Peningkatan LTP

- Admin

Senin, 26 Agustus 2024 - 10:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Sangrawayang Laksanakan Pendampingan Hanpangan Cegah Kekeringan Dan Peningkatan LTP

Babinsa Sangrawayang Laksanakan Pendampingan Hanpangan Cegah Kekeringan Dan Peningkatan LTP

GELIATMEDIA.COM – Guna meningkatkan produktivitas pertanian dengan memastikan pasokan air yang cukup dan merata ke seluruh lahan sawah, Babinsa Sangrawayang Koramil 0622-02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Serda Jumali melaksanakan pendampingan Hanpangan pencegahan kekeringan dan peningkatan LTP di Poktani Cibutun Sejahtera Desa Sangrawayang Kecamatan Simpenan Kabupaten Sukabumi, Senin (26/08/2024).

Babinsa Serda Jumali mengatakan bahwa dalam pendampingan Hanpangan pencegahan kekeringan Ini dapat meningkatkan efisiensi penggunaan air terutama untuk persawahan.

Baca Juga :  Untuk Menunjang Ketahanan Pangan Babinsa Wangunsari Cek Irpom

“Kegiatan pendampingan yang dilaksanakan oleh Babinsa ini di sambut antusias oleh para petani penggarap padi atau poktani, karena ini bagian dari merupakan bagian bentuk kepedulian Babinsa diwilayah binaannya, yang sudah menyempatkan waktunya untuk turun langsung melaksanakan pendampingan dalam pencegahan kekeringan dan peningkatan LTP guna mempertahankan Hanpangan”, ungkapnya.

Baca Juga :  Anggota Koramil 0622-02/Palabuhanratu Laksanakan Karya Bakti di Pasar Semi Modern Palabuhanratu

“Yang paling utama adalah pencegahan kekeringan dengan salah satunya perbaikan saluran air sawah bertujuan untuk meningkatkan produktivitas pertanian dengan memastikan pasokan air yang cukup dan merata ke seluruh lahan sawah”, tambah Babinsa Serda Jumali.

Untuk mendukung ketahanan pangan di sektor pertanian mulai dari gunung, hutan hingga lahan di bantaran sungai memang menjadi bagian dari wujud pendampingan yang di lakukan oleh Babinsa diwilayah binaan.

Baca Juga :  Jelang Pilkada Serentak, Babinsa Koramil 2201/Cisolok Latih Linmas di Wilayah Binaan

“Kegiatan ini sangat penting, apalagi perbaikan saluran air yang baik dapat mengalirkan air secara efisien dan mencegah kekeringan, selain itu, dengan memastikan pasokan air yang stabil dan cukup, perbaikan saluran air dapat membantu mengurangi risiko kekeringan yang dapat merusak tanaman dan mengurangi hasil panen”, pungkas Babinsa Serda Jumali.***

Reporter : vita

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satlantas Polres Sukabumi Tindak Taksi Gelap dan Knalpot Brong, Ratusan Kendaraan Terjaring Razia
Dishub dan Satlantas Polres Sukabumi Gelar Razia Taksi Gelap di Palabuhanratu
Kecelakaan Maut di GT Ciawi: 8 Orang Tewas, Satu Korban Meninggal Saat Pinjam Kartu E-Toll
75 Personel Satpol PP Diterjunkan untuk Penertiban di TWA Sukawayana
Tim Terpadu Lakukan Eksekusi Bangunan di Lahan Konservasi TWA Sukawayana
Ratusan Sopir Elf Datangi Kantor Dishub Sukabumi, Tuntut Pembekuan Taksi Gelap
LPI Tantang Menteri Desa Lakukan Audit Nasional, Soroti Pernyataan Kontroversial Soal LSM dan Wartawan
Angkutan Elf Pajampangan Akan Gelar Aksi Unjuk Rasa di Kantor Dishub, Tuntut Penindakan Tegas Angkutan Ilegal

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:31 WIB

Satlantas Polres Sukabumi Tindak Taksi Gelap dan Knalpot Brong, Ratusan Kendaraan Terjaring Razia

Rabu, 5 Februari 2025 - 19:38 WIB

Dishub dan Satlantas Polres Sukabumi Gelar Razia Taksi Gelap di Palabuhanratu

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:29 WIB

Kecelakaan Maut di GT Ciawi: 8 Orang Tewas, Satu Korban Meninggal Saat Pinjam Kartu E-Toll

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:59 WIB

75 Personel Satpol PP Diterjunkan untuk Penertiban di TWA Sukawayana

Selasa, 4 Februari 2025 - 12:37 WIB

Tim Terpadu Lakukan Eksekusi Bangunan di Lahan Konservasi TWA Sukawayana

Berita Terbaru