Babinsa Citarik Koramil 0602/Palabuhanratu Laksanakan Sosialisasi Tanam Sistem Jarwo Kepada Poktani

- Admin

Jumat, 12 Juli 2024 - 08:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Citarik Koramil 0602/Palabuhanratu Laksanakan Sosialisasi Tanam Sistem Jarwo Kepada Poktani

Babinsa Citarik Koramil 0602/Palabuhanratu Laksanakan Sosialisasi Tanam Sistem Jarwo Kepada Poktani

GELIATMEDIA.COM – Babinsa Citarik Koramil 0622+02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Pelda Dedi, membantu Petani yang tergabung dalam Kelompok Tani (Poktani) BPK Jaji di Kampung Ciawun RT 04 RW 07 Desa Citarik Kecamatan Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi, Jum’at (12/07/2024).

Baca Juga :  Ahli Waris Desak Pemdes Karangpapak dan Desa Cimaja Terbuka Soal Data Objek Tanah Milik Almarhumah Nyi Eni

Hal itu dilakukan karena musim tanam yang ditunggu-tunggu Petani telah tiba, guyuran hujan sering terjadi di areal pertanian, sehingga sawah sudah bisa digarap.

Danramil 0622-02/Palabuhanratu memerintahkan seluruh Babinsa yang di Desa binaanya memiliki sawah agar segera terjun langsung ke lapangan bersama PPL untuk mengadakan Pendampingan serta membantu Petani dalam musim tanam ini.

Baca Juga :  Pengurus IPSI Pertanyakan Penunjukan Plt, Tegaskan Kepengurusan Masih Aktif

Pelda Dedi menyampaikan, “peran Babinsa sangat penting, karena merupakan ujung tombak satuan teritorial di Pedesaan. Karena kegiatan yang dilakukan untuk meningkatkan ketahanan pangan di suatu Desa dan langsung mendampingi para Petani dalam penanaman Padi, Jagung, dan Kedelai”, ungkapnya.

Baca Juga :  Danramil 0622-02/Palabuhanratu Dan Anggota Monitoring Pendistribusian Logistik Pemilu Tahun 2024 oleh PPK Ke PPS

Persahabatan yang didasari oleh keikhlasan dan kasih sayang, akan melahirkan keabadian dalam kebersamaan.***

Reporter : vita

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dishub Sukabumi Dukung Langkah Pemerintah Pusat Kendalikan Inflasi Daerah
Personel Dishub Amankan Arus Lalu Lintas di Depan Pendopo Bupati Sukabumi
Pemdes Cimanggu Genjot Pembangunan, Lakukan Pengaspalan Jalan di Tiga Dusun
Pembentukan Kepanitian Dalam Rangka Pesta Rakyat Indonesia Rumah Bersama Launching LBH Pararaja Indonesia Dan Aliansi Masyarakat Sukabumi Bersatu
Kadis DPMD Dorong Sinergi Desa untuk Sukseskan Verifikasi Program P2WKSS 2025
Warga Kembali Nikmati Air Bersih dan Irigasi, Bendungan Leuwi Bangga Tuntas Diperbaiki
Ir. Toha Wildan Athoilah Resmi Pimpin Bappelitbangda Kabupaten Sukabumi
H. Budianto Resmi Pimpin Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Sukabumi

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 12:23 WIB

Dishub Sukabumi Dukung Langkah Pemerintah Pusat Kendalikan Inflasi Daerah

Senin, 20 Oktober 2025 - 08:56 WIB

Personel Dishub Amankan Arus Lalu Lintas di Depan Pendopo Bupati Sukabumi

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:34 WIB

Pemdes Cimanggu Genjot Pembangunan, Lakukan Pengaspalan Jalan di Tiga Dusun

Selasa, 14 Oktober 2025 - 07:15 WIB

Kadis DPMD Dorong Sinergi Desa untuk Sukseskan Verifikasi Program P2WKSS 2025

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 06:59 WIB

Warga Kembali Nikmati Air Bersih dan Irigasi, Bendungan Leuwi Bangga Tuntas Diperbaiki

Berita Terbaru