Babinsa Cimanggu Laksanakan Pendampingan Pembayaran Zakat Fitrah Di Desa

- Admin

Kamis, 4 April 2024 - 07:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Babinsa Cimanggu Koramil 0622-02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Serda Cecep S dampingi Panitia Zakat pembayaran Zakat Fitrah yang bertempat dikantor Desa Cimanggu Kecamatan Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi, Rabu (03/04/2024).

Yang wajib dilaksanakan dalam rukun Islam, kegiatan zakat dilaksanakan saat bulan puasa yang harus di laksanakan dan di salurkan sebelum pelaksanaan sholat Idul Fitri untuk warga yang berhak menerima Zakat.

Serda Cecep S pada di sela-sela kegiatan menyampaikan, kegitan tersebut merupakan bentuk kemanunggalan TNI dengan segala lapisan masyarakat khususnya tokoh agama di desa binaan Babinsa.

“Harapan nya semoga dengan kegiatan ini dapat memberikan kesadaran bagi masyarakat tentang kewajiban membayar zakat untuk membersihkan harta maupun kesadaran berbagi atau sedekah bagi orang lain yang berhak menerimanya,” pungkas Babinsa Serda Cecep S.***

 

Reporter : Vita

Baca Juga :  Babinsa Cikakak Laksanakan Giat Uji Coba Pompanisasi Bersama Poktan
Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Babinsa Citarik Koramil 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pendampingan LTP Bersama Poktani
Batuud Koramil 2201/Cisolok Berikan Materi Wasbang pada Pelajar SMP Negeri 1 Cisolok
Babinsa 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pemantauan Dan Pengamanan Eksekusi Konstatering
Pokir Di Dinas Perkim Di Duga Keras Di Kerjakan Asal Asalan , Lpi Desak Kejagung Audit Seluruh Pokir Di Kabupaten Sukabumi T.A 2023-2024.
Babinsa Margalaksana Koramil 2201/Cisolok Laksanakan Pendampingan Pompanisasi
Babinsa Citarik Koramil 2202/Palabuhanratu Laksanakan Komsos Karhutla Kepada Masyarakat
Babinsa Gunung Tanjung Dampingi Poktani Laksanakan Panen Padi
Babinsa Sangrawayang Laksanakan Pendampingan Hanpangan Cegah Kekeringan Dan Peningkatan LTP

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 07:42 WIB

Babinsa Citarik Koramil 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pendampingan LTP Bersama Poktani

Rabu, 4 September 2024 - 09:09 WIB

Batuud Koramil 2201/Cisolok Berikan Materi Wasbang pada Pelajar SMP Negeri 1 Cisolok

Rabu, 4 September 2024 - 08:52 WIB

Babinsa 2202/Palabuhanratu Laksanakan Pemantauan Dan Pengamanan Eksekusi Konstatering

Senin, 2 September 2024 - 15:44 WIB

Pokir Di Dinas Perkim Di Duga Keras Di Kerjakan Asal Asalan , Lpi Desak Kejagung Audit Seluruh Pokir Di Kabupaten Sukabumi T.A 2023-2024.

Minggu, 1 September 2024 - 08:12 WIB

Babinsa Margalaksana Koramil 2201/Cisolok Laksanakan Pendampingan Pompanisasi

Berita Terbaru