Longsor Tutupi Akses Jalan Warga, Babinsa Pasirsuren Ikut Karya Bakti Bersihkan Bekas Material Longsor

- Admin

Kamis, 1 Februari 2024 - 07:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GELIATMEDIA.COM – Babinsa Pasirsuren dari Koramil 0622-02/Palabuhanratu jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi Sertu Yanto H, ikut melaksanakan gotong-royong bersama warga membersihkan material tanah longsor yang menutup jalan tepatnya berlokasi di Kampung Cikored RT 05 RW 07 Desa Pasirsuren Kecamatan Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi, Rabu (31/01/2024).

Pasca di guyur hujan deras di wilayah Kecamatan Palabuhanratu tepatnya Desa Pasirsuren sehingga menyebabkan tanah longsor. Akibat peristiwa itu, akses jalan warga yang biasa di lalui untuk aktifitas sehari-hari tertutup material longsor dan akses jalan warga menjadi terhambat.

Baca Juga :  Babinsa Gunung Tanjung Koramil 0622-01/Cisolok Bersama Warga Karya Bakti Bersihkan Selokan Dan Jalan Desa

Melihat adanya kejadian tersebut, anggota Koramil 0622-02/Palabuhanratu, dengan sigap melakukan upaya koordinasi dengan Perangkat Desa dan masyarakat untuk melakukan gotong-royong pembersihan material longsor di lokasi.

Babinsa Pasirsuren Ssrtu Yanto H mengatakan bahwa, setelah kejadian longsor tersebut terjadi penumpukan tanah dan batu, sehingga harus dievakuasi agar akses jalan dapat segera dilewati.

Baca Juga :  Gunung Jayanti Palabuhanratu terbakar, Kapolres Sukabumi bersama Dandim Siaga di Pemukiman

“Walaupun menggunakan peralatan seadanya, namun berkat semangat kerja keras Babinsa dan warga akhirnya material longsor dapat dibersihkan dan jalan kembali dapat dilalui, kemudian masyarakat bisa beraktifitas normal seperti biasa”, ungkapnya.

Tidak lupa juga Babinsa mengingatkan, meski sudah bisa dilewati namun kepada pengguna jalan saat melintas, baik roda empat maupun roda dua untuk selalu waspada dan berhati-hati, pasalnya jalan masih licin akibat sisa-sisa tanah yang terbawa air hujan.

Baca Juga :  Keluarga Korban Pengeroyokan Datangi SPI, Tuntut Keadilan atas Kematian Samson

“Untuk itu bagi para pengguna jalan agar tetap waspada dan berhati-hati saat berkendara, pelan-pelan saat melakukan perjalanan. Hindari daerah rawan terjadi bencana longsor maupun pohon tumbang mengingat curah hujan juga masing sangat tinggi”, pungkas Babinsa Sertu Yanto H.***

Reporter : Vita

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Seorang Warga cempaka putih kelurahan palabuhanratu meninggal terpeleset saat hujan deras.
Palabuhanratu Diterjang Banjir, Dua Rumah Hancur dan Satu Korban Jiwa Dilaporkan
Relawan Bencana Kelurahan Palabuhanratu Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas
Usut Tuntas, Keluarga Minta Pelaku Diringkus Diduga Kematian Samson Sudah Direncanakan
Viral Video Pekerja PU Joget di Jembatan Darurat, DPRD Sukabumi Kecam Aksi Tidak Etis
Pemdes Cibodas Mulai Realisasikan Dana Desa Tahap I Tahun 2025 untuk Pembangunan Infrastruktur dan Mobil Siaga
Lurah Palabuhanratu Komitmen Jalankan Program Santunan Yatim dan Pelayanan Prima
Kepala Desa Cirendang Klarifikasi Isu Rutilahu Yang Beredar di Media Sosial

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 06:36 WIB

Seorang Warga cempaka putih kelurahan palabuhanratu meninggal terpeleset saat hujan deras.

Minggu, 20 April 2025 - 06:28 WIB

Palabuhanratu Diterjang Banjir, Dua Rumah Hancur dan Satu Korban Jiwa Dilaporkan

Sabtu, 19 April 2025 - 18:53 WIB

Relawan Bencana Kelurahan Palabuhanratu Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas

Sabtu, 19 April 2025 - 09:39 WIB

Usut Tuntas, Keluarga Minta Pelaku Diringkus Diduga Kematian Samson Sudah Direncanakan

Rabu, 16 April 2025 - 14:58 WIB

Pemdes Cibodas Mulai Realisasikan Dana Desa Tahap I Tahun 2025 untuk Pembangunan Infrastruktur dan Mobil Siaga

Berita Terbaru