Sekda Ade Suryaman Pimpin Rapat Pleno Forum Penataan Ruang

- Admin

Rabu, 4 Desember 2024 - 05:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Ade Suryaman Pimpin Rapat Pleno Forum Penataan Ruang

Sekda Ade Suryaman Pimpin Rapat Pleno Forum Penataan Ruang

GELIATMEDIA.COM – Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi H Ade Suryaman memimpin rapat pleno Forum Penataan Ruang (FPR), di Ruang Rapat Sekretariat Daerah, Palabuhanratu, Selasa, (3/12/2024). Rapat tersebut membahas mengenai penataan ruang di Kabupaten Sukabumi.

Sekda Ade Suryaman mengatakan, rapat pleno forum penataan ruang ini membahas lebih jauh terkait pertimbangan penetapan denda administratif. Sebab, di Kabupaten terdapat beberapa perusahaan tidak taat administratif.

Baca Juga :  Sekda Sukabumi Buka Diseminasi Pembinaan Camat Terkait Layanan PPATS

Disampailan Sekda, FPR merupakan salah satu tahapan dalam proses penyusunan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW), dan juga memberikan pertimbangan dalam penyelenggaraan penataan ruang baik di tingkat daerah.

Baca Juga :  Halal Bihalal Dinas Lingkungan Hidup Bersama Bupati Sukabumi, dan Lakukan Penanaman Pohon memperingati Hari Bumi Sedunia

“Walaupun denda administratif sudah diatur dalam Peraturan Bupati, tetapi kita harus hati-hati dalam melaksanakan kebijaksanaan ini,”ujarnya.

Penyelenggaraan penataan ruang itu meliputi pengaturan, pembinaan, pelaksanaan, dan pengawasan penataan ruang.

Baca Juga :  Wakil Ketua DPRD Hadiri Rakornis TMMD ke-125 di Mabes TNI AD

Sekda menuturkan, apabila penyelenggaraan penataan ruang dilaksanakan dengan semestinya, maka pendapat asli daerah bisa bertambah untuk pembangunan di Kabupaten Sukabumi.

“Ini adalah kesempatan kita untuk menambah PAD pembangunan di Kabupaten Sukabumi,” tutupnya.***

 

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Komitmen Hadirkan Perda yang Berpihak pada Rakyat
Rakor DPRD dan Baperida Bahas Optimalisasi Perda TJS PKBL
Sekda Tinjau Infrastruktur, Dinas PU Fokus Catat Untuk Perbaikan Jalan dan Drainase Palabuhanratu
DPMD Sukabumi dan Pemprov Jabar Percepat Pendataan Warga Terdampak Bencana
Pembangunan Huntap Desa Panumbangan Dimulai, Pemkab Sukabumi Hadirkan Hunian Aman
Rapat Evaluasi APBD se-Jawa Barat, Baperida Sukabumi Siap Tingkatkan Kualitas Perencanaan
Panen Raya Jagung di Nagrak, DPRD Dorong Swasembada Pangan 2026
Panen Raya Jagung Serentak, Wabup Sukabumi Dorong Kemandirian Pangan

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 16:27 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Komitmen Hadirkan Perda yang Berpihak pada Rakyat

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:30 WIB

Rakor DPRD dan Baperida Bahas Optimalisasi Perda TJS PKBL

Senin, 12 Januari 2026 - 20:43 WIB

Sekda Tinjau Infrastruktur, Dinas PU Fokus Catat Untuk Perbaikan Jalan dan Drainase Palabuhanratu

Senin, 12 Januari 2026 - 13:29 WIB

DPMD Sukabumi dan Pemprov Jabar Percepat Pendataan Warga Terdampak Bencana

Sabtu, 10 Januari 2026 - 14:13 WIB

Pembangunan Huntap Desa Panumbangan Dimulai, Pemkab Sukabumi Hadirkan Hunian Aman

Berita Terbaru

Baperida Kabupaten Sukabumi

Pemerintahan

Rakor DPRD dan Baperida Bahas Optimalisasi Perda TJS PKBL

Rabu, 14 Jan 2026 - 15:30 WIB

error: Content is protected !!