Bahas Anak Yatim, Kades Desa Sampora Hampir Menitikkan Air Mata Saat Sambutan Hari Asyura Atau 10 Muharram 1446 Hijriah

- Admin

Minggu, 14 Juli 2024 - 16:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bahas Anak Yatim, Kades Desa Sampora Hampir Menitikkan Air Mata Saat Sambutan Hari Asyura Atau 10 Muharram 1445 Hijriah

Bahas Anak Yatim, Kades Desa Sampora Hampir Menitikkan Air Mata Saat Sambutan Hari Asyura Atau 10 Muharram 1445 Hijriah

GELIATMEDIA.COM – Pemerintah Desa Sampora Kecamatan Cikidang Kabupaten Sukabumi sambut hari asyura atau 10 muharram 1446 hijriah dengan begitu meriah

Kegiatan ini digelar di lapang depan pasar rebo kampung ciranji Desa Sampora, acara ini dihadiri Kepala Desa Sampora BPD Ketua MUI dan tamu undangan. Minggu 14/7/2024.

Kepala Desa Sampora Ahmad Gozali dalam sambutannya mengatakan, kegiatan PHBI hari ini bertepatan dengan hari Asyura atau 10 Muharram 1446 Hijriah kami bersama Masyarakat dibantu kader posyandu dan tokoh Agama menyiapkan berbagai acara

Baca Juga :  Kepala Desa Cimanggu Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 56 Anggota KPPS

Ada beberapa rangkaian acara yang sudah kami siapkan untuk membuat acara ini lebih meriah, seperti santunan anak yatim untuk 60 orang, lomba pukul bedug, marawis, serta pawai obor untuk malam harinya.

“Sebut anak yatim saat sambutan Gozali hampir menitikkan air mata, dirinya merasa terharu karena acara ini semua tokoh Agama yang ada di Desa Sampora hadir menyaksikan acara tersebut,”ujarnya.

Baca Juga :  Dishub Sukabumi Berkoordinasi Dengan Polres Untuk Penindakan Taksi Gelap

Hari asyura atau 10 Muharram 1446 Hijriah merupakan hari yang sangat sakral bagi umat islam di seluruh Dunia.

 

Ditempat yang sama Ketua BPD Desa Sampora Nanang yang hadir dalam acara tersebut menjelaskan, terkait acara Hari ini Alhamdulilah meriah semua masyarakat sangat mendukung, apalagi nanti malam akan lebih rame lagi.

Baca Juga :  Sekda Pantau Pos Pengamanan Nataru di Palabuhanratu

“Persiapan yang dilakukan untuk acara ini selama 1 minggu, mudah-mudahan untuk kedepannya akan lebih meriah lagi,” terangnya.

“Lanjut Nanang, mudah-mudahan acara santunan seperti ini akan lebih banyak lagi target kedepannya santunan Anak yatim bersama panti Jompo akan lebih ditingkatkan lagi,” pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel geliatmedia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Sukabumi Ajak Nakes Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Dorong Layanan Gratis Berbasis KTP
Ketua DPRD Sukabumi Apresiasi Kepemimpinan Marwan Hamami, Cenderamata dan Donasi Warnai Acara Perpisahan
Kadis Perikanan Sukabumi: Peringatan Hari Nelayan Dukung Kesejahteraan, Namun Dilaksanakan Sederhana
Kadis Perikanan Sukabumi Tanggapi Isu TPI Kumuh: Kami Terus Berupaya Maksimal
Baznas Salurkan Bantuan Rp75 Juta untuk Nelayan Terdampak Bencana di Sukabumi
Kadis Budpora Hadiri Pagelaran Budaya Rakyat Meriahkan Serah Terima Jabatan Bupati Sukabumi
DPRD Kabupaten Sukabumi dan Pemkab Sepakati Perubahan Perda Pajak dan Retribusi Daerah
Budaya Rakyat 2025 Warnai Pisah Sambut Bupati Sukabumi, Tampilkan Harmoni Tradisi dan Modernisasi

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 06:20 WIB

Ketua DPRD Sukabumi Apresiasi Kepemimpinan Marwan Hamami, Cenderamata dan Donasi Warnai Acara Perpisahan

Kamis, 17 April 2025 - 22:05 WIB

Kadis Perikanan Sukabumi: Peringatan Hari Nelayan Dukung Kesejahteraan, Namun Dilaksanakan Sederhana

Kamis, 17 April 2025 - 21:25 WIB

Kadis Perikanan Sukabumi Tanggapi Isu TPI Kumuh: Kami Terus Berupaya Maksimal

Kamis, 17 April 2025 - 20:36 WIB

Baznas Salurkan Bantuan Rp75 Juta untuk Nelayan Terdampak Bencana di Sukabumi

Kamis, 17 April 2025 - 16:58 WIB

Kadis Budpora Hadiri Pagelaran Budaya Rakyat Meriahkan Serah Terima Jabatan Bupati Sukabumi

Berita Terbaru